PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT TENTANG VAKSIN COVID-19 BAGI MASYARAKAT DI CHRISMA RESIDEN SURAKARTA

Sarwoko, S.Kep.,Ns.,M.Kes., NIDN: 0621037401 and Titik Anggraeni, S.Kep.,Ns.,M.Kes., NIDN: 0614067402 and Bambang Sudono DS, S.Kep.,Ns.,M.Kep., NIDN: 0618087604 and Hana Rosiana Ulfah S.Kep.,Ns, M.Kep., NIDN: 0612028803 (2021) PENINGKATAN KAPASITAS MASYARAKAT TENTANG VAKSIN COVID-19 BAGI MASYARAKAT DI CHRISMA RESIDEN SURAKARTA. SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ESTU UTOMO.

[thumbnail of PENGABMAS VAKSIN COVID DAN HASIL TURNITIN 13%.pdf] Text
PENGABMAS VAKSIN COVID DAN HASIL TURNITIN 13%.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of CEK PLAGIARISASI PENGABMAS VAKSIN COVID-2020-2.pdf] Text
CEK PLAGIARISASI PENGABMAS VAKSIN COVID-2020-2.pdf

Download (112kB)

Abstract

RINGKASAN
PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG VAKSIN COVID-19 BAGI MASYARAKAT DI CHRISMA RESIDEN SURAKARTA
Sarwoko, Titik Anggraeni, Bambang Sudono DS, Hana Rosiana Ulfah
Penyakit coronavirus 2019(COVID-19) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh SARS-CoV-2, salah satu jenis koronavirus. Pada saat ini, penyakit ini menjadi pandemi corona virus 2019-2020. Penderita COVID-19 dapat mengalami demam, batuk kering dan kesulitan bernafas. Untuk sakit tenggorokan, pilek, atau bersin-bersin jarang ditemukan. Pada penderita yang rentan, penyakit ini dapat mengakibatkan penumonia dan kegagalan multiorgan.
Pencegahan penularan, memutuskan rantai penyebaran COVID-19, paham protokol interaksi dalam masa wabah COVID-19, meningkatkan kesadaran masyarakat untuk patuh dengan aturan dan himbauan pemerintah. Salah satu program utama dari pemerintah dalam mencegah Covid-19 adalah memberikan vaksin Covid-19 bagi seluruh warga masyarakat Indonesia.
Chrisma Residen merupakan kawasan perumahan yang merupakan bagian dari Kota madya Surakarta. Kebanyakan warga perumahan adalah masyarakat usia produktif yang bisa mendapatkan informasi tentang vaksin Covid-19 tetapi lebih fokus dengan pekerjaan dan tugas yang harus diselesaikan, kurang fokus dengan manfaat dan perlu segera vaksin. Sehubungan dengan hal tersebut, penulis merasa perlu memberikan pendidikan kesehatan tentang vaksin COVID-19 yang ditujukan agar masyarakat bersegera untuk mengikuti program vaksin.
Keyword: COVID-19, vaksin, Surakarta

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RT Nursing
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Unnamed user with email ulilalbab@stikeseub.ac.id
Date Deposited: 17 Jun 2024 12:22
Last Modified: 17 Jun 2024 13:19
URI: https://eprints.stikeseub.ac.id/id/eprint/4

Actions (login required)

View Item
View Item